PUISI HIDUP BAGAI BULAN
Puisi ini tentang seseorang yang mengalami perputaran hidup, persaingan dengan sesamanya dalam menjalani hidup, hingga gidupnya berubah seperti perputaran siang dan malam dan terus berputar.
Puisi ini juga berisi pesan tentan hidup yang tak selamanya indah, hidup yang tak selamanya gelap, hidup yang berputar seperti roda, maka jangan pernah menyombongkan diri di saat kita berjaya karena kelak semua akan kembali kepada sang pencipta.
silahkan di simak...!
Sekian, semoga bermanfaat......
Puisi ini juga berisi pesan tentan hidup yang tak selamanya indah, hidup yang tak selamanya gelap, hidup yang berputar seperti roda, maka jangan pernah menyombongkan diri di saat kita berjaya karena kelak semua akan kembali kepada sang pencipta.
silahkan di simak...!
HIDUP BAGAI BULAN
Saat pagi datang
Sinar bulan mulai layu
Terkalahkan oleh kilau sang mentari
Yang datang melenyapkan indahnya malam
Dan merubah suasana bumi
Bulanpun menangis tersendu
Menahan kesedihannya
Hingga waktu terus berlalu
Namun sang bulan percaya
Senja akan datang
Menjemputnya di sore hari
Untuk menjumpai keindahan malam
Yang kan menghilangkan penat di hati
OzZaSekian, semoga bermanfaat......